LENGKAP !!! Kunci Jawaban Senang Belajar Matematika Halaman 182 Matematika Keas 5 Kurikulum 2013
Kunci Jawaban Lengkap Buku Senang Belajar Matematika Kelas 5 Halaman 182 - pada kunci jawaban matematika buku senang belajar kurikulum 2013 revisi 2018. ini ini kakak akan membagikan kunci jawaban dengan pembahasan BAB tentang Asyik Mencoba Secara lengkapnya. dengan adanya kunci jawaban ini diharapkan dapat meningkatkan siswa untuk lebih giat belajar dirumah.
- Daftar Isi :
- Asyik Mencoba Kelas 5 Halaman 182
✅Asyik Mencoba Kelas 5 Halaman 182✅
Rumus Volume KerucutDalam menghitung volume kerucut, kita akan menggunakan rumus yang satu ini:V = 1/3 x π x r2 x tKeterangan:v = volume kerucutt = tinggi kerucutr = panjang jari – jari alas kerucutπ = 22/7 akan kita gunakan jika panjang jari-jari (r) atau diameter (d) merupakan kelipatan 7 atau habis dibagi 7.π = 3,14 akan kita gunakan jika panjang jari-jari (r) atau diameter (d) bukan kelipatan 7 atau tidak habis dibagi 7.Caranya :1. V = 1/3 x π x r2 x t= 1/3 × 22/7 × 7^2 × 9= 462 cm^32. V = 1/3 x π x r2 x t= 1/3 × 22/7 × 7^2 × 18= 924 cm^33. V = 1/3 x π x r2 x t= 1/3 × 3,14 × 10^2 × 18= 1.884 cm^34. V = 1/3 x π x r2 x t= 1/3 × 3,14 × 10^2 × 9= 942 cm^3
Diketahui: sebuah kerucut dengan luas alas = 176 cm2 dan tinggi = 18 cmDitanya: berapakah volume dari kerucut tersebut?Jawab:Kerucut termasuk sebuah bangun tiga dimensi. Untuk menghitung volume sebuah kerucut yang diketahui luas alas dan tingginya menggunakan rumusvolume = x luas alas x tinggi= x 176 cm2 x 18 cm= 1.056 cm3Jadi volume kerucut yang diketahui luas alas 176 cm2 dan tinggi 18 cm adalah 1.056 cm3.
Diketahui:Luas alas kerucut = 314 cm²Tingginya = 18 cmDitanyakan:Volume kerucutJawab:Volume kerucut = 1/3 x π x r² x t= 1/3 x Luas alas x tinggi= 1/3 x 314 cm² x 18 cm= 314 cm² x 6 cm= 1.884 cm³Volume kerucut yang memiliki luas alas 314 cm² dan tinggi 18 cm adalah 1.884 cm³.
Diketahui:Diameter kerucut = 14 cmJari-jari = Diameter : 2= 14 cm : 2= 7 cmTinggi kerucut = 21 cmDitanya:Volume kerucutJawab:Volume kerucut = 1/3 x π x r² x t= 1/3 x 22/7 x 7 x 7 x 21= 22 x 7 x 7= 1.078 cm³Volume kerucut dengan diameter alas 14 cm dan tinggi 21 cm adalah 1.078 cm³.
Es krim berbentuk kerucut memiliki garis tengah (diameter) alas 7 cm. Sehingga jari - jarinya adalah 3,5 cm karena jari - jari adalah setengah dari diameter.Maka, jika tinggi es krim tersebut adalah 9 cm, volume es krim tersebut adalah ⅓ × π × r² × t= ⅓ × 22/7 × 3,5² × 9= 115,5 cm³.Jadi, volume es krim tersebut adalah 115,5 cm³.
Diketahui :tinggi tumpukkan pasir = 1,8 mjari - jari alasnya = 14 dm = 14 : 10 m = 1,4 mVolume kerucut = 1/3 x luas alas x tinggiVolume kerucut = 1/3 x ( π x r x r ) x tinggiVolume kerucut = 1/3 x ( 22/7 x r x r ) x tVolume kerucut = 1/3 x ( 22/7:7 x 1,4 m x 1,4 m ) x 1,8 mVolume kerucut = 1/3 x ( 22/7 x ( 1,4 : 7 ) m x 1,4 m ) x ( 1,8 : 3 ) mVolume kerucut = 1/3 x ( 22/1 x 0,2 m x 1,4 m ) x 0,6 mVolume kerucut = 22 x 0,2 m x 1,4 m x 0,6 mVolume kerucut = 3,696 m³---> 1 liter = 1 dm³---> 1 m³ = 1.000 dm³Maka volume tumpukkan pasir yg berbentuk kerucut adalah := ( 3,696 x 1.000 ) liter= 3.696 literSehingga volume tumpukkan pasir yg berbentuk kerucut adalah 3.696 liter
Baca Juga : Kunci Jawaban Halaman 175 Matematika Kelas 5 Kurikulum 2013
Baca Juga : Kunci Jawaban Halaman 176 Matematika Kelas 5 Kurikulum 2013
kunci jawaban ini ditujukan sebagai bahan referensi dan latihan untuk siswa dirumah yang berasal dari buku siswa Buku Senang Belajar Matematika Kelas 5 kurikulum 2013 edisi revisi 2018.
Pencarian terkait :
- Kunci Jawaban Buku Senang Belajar Matematika Kelas 5
- Buku Senang Belajar Matematika Kelas 5
- Buku Senang Belajar Matematika Revisi 2018
- Matematika Kelas 5
- Kunci Jawaban Kelas 5 Halaman 182
- Matematika Kelas 5 Halaman 182
- Buku Senang Belajar Halaman 182
- Buku Senang Belajar Matematika Terbaru
- Buku Senang Belajar Matematika Lengkap
- Buku Senang Belajar Matematika kurikulum 2013
- Kelas 5 Asyik Mencoba